
Cara mengaktifkan kartu yang terblokir telkomsel
Sebagai pengguna kartu seluler, tentunya kamu sudah paham betul tentang syarat-syarat dan ketentuan yang berlaku. Biasanya pihak provider akan memberikan syarat dan ketentuan kepada penggunanya sehingga pengguna harus memahaminya agar terus dapat menggunakan kartu SIM selularnya untuk di gunakan sehari-hari. Begitupun dengan telkomsel, salah satu hal yang wajib dan merupakan syarat utama dalam menggunakan kartu telkomsel ini adalah dengan selalu menjaganya dalam masa aktif. Karena jika kartu melewati masa aktif maka bisa jadi akan terblokir secara otomatis. Untuk memperpanjang masa aktif maka kamu harus melakukan transaksi dengan mengisi pulsa atau mengisi paket data, setiap pengisian pulsa dan pengisian paket data maka umur masa aktif kartu telkomsel akan bertambah sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Semakin besar nominal pulsa ataupun jumlah paket data yang di isi maka biasanya akan semakin panjang juga…